Bacuya, Maskot Piala Dunia U-20 Tahun 2023 Resmi Diluncurkan

    Ini juga menjadi semangat car free day setiap hari Minggu di mana sepanjang jalan Sudirman dan MH Thamrin kendaraan bermotor dilarang melintas mulai pukul 06.00-10.00 WIB.

    Ada juga drum band yang turut mengiringi pawai maskot Piala Dunia U-20 2023 dengan alunan musik khas daerah Indonesia sehingga sepanjang ruas jalanan dipadati para pejalan kaki.

    “Hari ini saya dan kita semua telah melihat maskot untuk Piala Dunia U-20 tahun 2023 yang bernama Bacuya, saya berharap kita semua bisa menyukseskan gelaran ini, agar FIFA semakin yakin dan percaya Indonesia akan menjadi tuan rumah yang baik, mungkin saja nanti Piala Dunia Senior akan diselenggarakan di sini, karena menurut survei sekitar 70% masyarakat Indonesia menyukai sepakbola dan sangat antusias dengan olah raga ini,” kata Menpora Zainudin Amali.

    Sementara itu, perwakilan FIFA mengatakan, “Ini akan menjadi kompetisi FIFA pertama yang berlangsung di Indonesia, peluncuran logo resmi merupakan tonggak sejarah yang menarik dalam perjalanan ini,” ujar Direktur Turnamen FIFA, Jaime Yarza.(aqu)

    Baca Juga

    Bedakan Diduga Dibakar Tetangga Usai Berselisih di Gambut

    Editor Restu

    Baca Juga :   Diego Yanuar Taklukkan Marathon des Sables 250 Km di Gurun Sahara Hanya Pakai Sandal​

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI