3 Dampak Buruk Tidur Dekat Hape, Bisa Bikin Insomnia Loh

    WARTABANJAR.COM – Ponsel atau hape ternyata berdampak negatif jika diletakkan dengan jarak dekat saat tidur.

    Ada tiga dampak negatif jika hape diletakkan dekat saat tidur. Berikut dilansir wartabanjar.com dari Kemenkominfo:

    1. Bikin Insomnia
    Menurut Journal of Psychiatric Research, radiasi cahaya biru dari HP bisa memancarkan sinar yang mirip dengan cahaya matahari, sehingga tubuh mengira hari masih siang.
    Inilah yang mengakibatkan kamu insomnia.

    2. Merusak Konsentrasi
    HP apapun pasti mengeluarkan radiasi
    elektromagnetik yang bikin aliran darah nggak
    maksimal. Akibatnya tiap pagi kamu jadi merasa gagal fokus dan kurang konsentrasi.

    3. Gampang Capek di Pagi Hari
    Kalo #Sobat Kom punya kebiasaan main HP
    sebelum tidur atau bahkan ketiduran di sebelah
    HP, pasti bangun-bangun suka ngerasa capek
    dan pusing kan?
    Kalau sudah sering merasa kaya gini, mending
    kurang-kurangin deh kebiasaan ini!

    Bagaimana cara menghindarinya?

    1.  Jangan main HP sebelum tidur.
    2. Taruh HP minimal 1 meter dari tempat tidur.
    3. Aktifkan mode pesawat atau sekalian
    matikan HP-mu.
    4. Kalau mau ngecas HP usahakan jangan
    di dekat kasur. (aqu)

    Editor Restu

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI