FPK Kalsel Ajak Para Tokoh Masyarakat Perkokoh Keharmonisan Antarsuku dan Umat Beragama

    “Materi yang disampaikan sangat bermanfaat, apalagi isinya tentang keberagaman masyarakat Indonesia,” beber Laili.

    Ia juga berharap, ke depannya Indonesia, khususnya daerah Kalsel sendiri bisa selalu harmonis antar masyarakatnya walaupun terdapat perbedaan suku, ras, dan juga agama.

    “Semoga seluruh masyarakat bisa selalau harmonis, saling menghargai dan saling menghormati, terlepas dari keberagaman tersebut,” pungkas Laili.

    Terkait seminar ini, selain dihadiri oleh para pengurus FPK Kalsel, tokoh masyarakat, tokoh agama dan para mahasiswa di Kalsel juga ada perwakilan Korem 101/Antasari. (qyu)

    Editor: Yayu Fathilal

    Baca Juga :   Personel Polsek Martapura Barat Tertibkan APK di Masa Tenang

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI