Quartararo Waspadai Rival demi Ambisi Kemenangan Beruntun di Jerez

    Start bukan kekuatan utama Quartararo di awal musim ini, meskipun dia telah meraih dua kemenangan di GP Doha dan GP Portugal demi memuncaki klasemen dengan keunggulan 15 poin dari Bagnaia.

    Morbidelli akan mengancam El Diablo dari P2, belum lagi tiga pebalap Ducati; Jack Miller, Francesco Bagnaia, dan Johann Zarco yang berada pada dua baris terdepan.

    “Franco sangat cepat, Jack, juga rekan satu timku (Maverick Vinales),” kata Quartararo soal siapa yang menjadi ancaman dalam balapan nanti.

    “Suzuki selalu ada tentunya, mereka akan menghadang. Tapi, saya merasa kami akan melakukan tugas yang baik,” pungkasnya. (ant)

    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Update Tim Inggris: Phil Foden Siap Berlatih Lagi Usai Kelahiran Anak Ketiganya

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI