Wabup H. Zazuli Tinjau Langsung Kebakaran di Jalan Niaga, Sejumlah Rumah di Samping MIN Tanah Laut Hangus Terbakar

Petugas gabungan dari Kepolisian, BPBD, hingga personel Kodim 1009 Tanah Laut juga dikerahkan untuk membantu proses evakuasi dan pengamanan.

Di lokasi kejadian, Wakil Bupati Tanah Laut, H. Zazuli, hadir secara langsung untuk meninjau titik api.

Kehadiran Wabup ini untuk memastikan penanganan berjalan cepat dan melihat langsung kondisi warga yang terdampak musibah di Pelaihari tersebut.

Hingga saat ini, petugas masih melakukan proses pendinginan di lokasi kejadian guna memastikan api benar-benar padam, sementara penyebab pasti kebakaran masih dalam penyelidikan pihak berwenang. (Wartabanjar.com/Gazali)

Editor: Yayu

Baca Juga :   Waspada Lewat Jalan Kuin Selatan RT. 17 Malam Hari, Ada Lubang Besar dan Penerangan Gelap

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca