Viral Rumah Roboh di Sungai Andai Banjarmasin

    WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN – Detik-detik rumah roboh viral di media sosial. Disebutkan rumah roboh terjadi di Sungai Andai Banjarmasin, Rabu (16/4).

    Dikutip akun infobanjarmasin, awalnya terdengar suara dari sebuah rumah yang tertutup rapat diduga tak dihuni.

    Tak berselang lama, bagian sisi rumah roboh diikuti sebagian atap depan rumah. Tidak disebutkan lokasi perumahan tersebut.

    Namun dari komentar video menyebutkan lokasi perumahan tersebut.

    rikaa** “Komplek wadah ulun nih, Komp Budair Permai, DPnya larang (mahal) 20jt jalanan kompleknya kada teurus licak, belum lagi rumah retak retak,” tulisnya dalam komentar.

    Hingga berita ini dirilis belum ada informasi dari pihak kepolisian atau BPBD Kota Banjarmasin. (atoe)

    Editor Restu

    Baca Juga :   BPBD Balangan Latih Warga Jadi “Pahlawan Bencana” Lewat Program Destana

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI