WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN – Kebakaran melanda kawasan Jalan Wildan Sari 7, tepatnya di belakang SDN Telaga Biru 4 Banjarmasin, Jumat (20/12/2024) pukul 15.13 WITA.
Api sempat berhasil dikendalikan, namun kembali membesar dan melahap bangunan rumah di samping lokasi awal kebakaran.
Insiden ini menelan korban jiwa, seorang perempuan lanjut usia yang diduga terjebak di dalam rumah saat kobaran api meluas. (iqnatius)
Editor Restu