Ara Gagas Sayembara Penangkapan Harun Masiku, KPK Dukung Masyarakat Ikut Cari Buronan itu

    Maruarar sendiri pernah menjabat sebagai anggota DPR RI di Komisi XI periode 2004-2009 dari Fraksi PDIP. Dirinya juga pernah menjadi Ketua Bidang Pemuda, Mahasiswa, dan Olahraga di DPP PDIP pada masa jabatan 2005-2010.

    Namun dirinya memutuskan hengkang dari PDIP untuk mengikuti jejak Presiden Joko Widodo yang juga memilih meninggalkan partai banteng moncong putih tersebut.

    Baca juga: Kemlu Pulangkan Puluhan WNI Yang Diduga Korban TPPO

    Setelah meninggalkan PDIP, Maruarar terlibat pemenangan Prabowo Subianto di Pilpres bulan Februari lalu. Hingga Prabowo terpilih dan dilantik menjadi Presiden, dirinya ditunjuk menjadi salah satu menteri. (Sidik Purwoko)

    Editor: Sidik Purwoko

    Baca Juga :   Peringatan BMKG: Sejumlah Kota Besar di Indonesia Diguyur Hujan Lebat

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI