DKUMPP Banjar Fasilitasi 11 Pelaku Usaha Business Matching dengan Perusahaan Turkiye

    Kepala DKUMPP Kabupaten Banjar, I Gusti Made Suryawati, menyampaikan bahwa tujuan diselenggarakannya kegiatan business matching ini yaitu untuk menemukan peluang bisnis baru dan memperluas jaringan bisnis bagi pelaku usaha Kabupaten Banjar.

    “Sebagaimana diketahui bahwa dalam melakukan usaha perlu adanya promosi sehingga produk dapat berkembang baik dari segi kualitas maupun pemasaran,” ujar Made.

    Lebih lanjut Kepala DKUMPP Kabupaten Banjar juga menyampaikan harapannya untuk dapat mempertemukan pelaku usaha binaan dengan calon pembeli internasional secara langsung.

    Dengan adanya kegiatan tersebut, harapnya, Kabupaten Banjar dapat menjadi pelopor ekspor, lebih maju pada sektor ekonomi dan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat pada umumnya. (MC Banjar)

    Editor: Yayu

    Baca Juga :   490 Personel Polres Banjar Amankan Kampanye Terbuka di Stadion Mini Barakat

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI