Aktivitas Penerbangan di Sejumlah Bandara Masih Terdampak Abu Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki

    Kemudian untuk angkutan air seperti kapal, Budi Rahardjo melaporkan, pada Kamis kemarin pukul 08.00 Wita, ada 119 kapal yang telah mengangkut 4.387 penumpang.

    Dari total tersebut, tingkat keterisian kapal milik PT Pelni, PT Berlian Lautan Sejahtera, dan PT Dharma Lautan Utama mencapai 50%, menandakan evakuasi penumpang melalui jalur laut masih dapat tercukupi dan terlayani dengan baik.

    Selain itu, angkutan penyeberangan juga tetap beroperasi untuk melayani angkutan orang dan barang, termasuk distribusi bantuan bagi korban erupsi.

    Budi menyebut, kapal KMP Ranaka berangkat dari Kupang menuju Larantuka, mengangkut 13 truk bantuan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan 2 truk bantuan dari Kementerian Sosial (Kemensos) untuk korban erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki. (berbagai sumber)

    Editor: Yayu

    Baca Juga :   Pemprov Bali Larang Joged Bumbung Erotis karena Kerap Jadi Viral

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI