PM Israel dan Petinggi Militer Sembunyi di Bunker, Yakin Iran Bakal Membalas Serangan

    “Iran dan pasukan pendukungnya di kawasan terus menyerang Israel di tujuh front sejak 7 Oktober 2023, termasuk serangan langsung dari wilayah Iran. Seperti setiap negara berdaulat di dunia, Israel mempunyai hak dan kewajiban untuk merespons,” ujar IDF ditambahkan.

    Baca juga:Iran Nyatakan Dukung Setiap Keputusan Lebanon Hadapi Israel

    IDF mengumumkan bahwa mereka telah mengerahkan seluruh kemampuan pertahanan dan ofensifnya, menegaskan bahwa mereka akan melakukan segala sesuatu yang diperlukan untuk melindungi negara dan rakyat Israel.

    Pemerintah dan militer Iran belum memberi komentar resmi atas serangan Israel tersebut.(pwk)

    Editor: purwoko

    Baca Juga :   Siaga IV: Gunung Lewotobi Laki-laki Gugurkan Lava Pijar, Warga Diminta Waspada

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI