“Dalam seminggu atau setengah bulan itu pasti ada aja yang memesan, ram angin, pagar rumah, ventilasi, ukiran, kaligrafi dan semacamnya,” ujar Yamani.
Paling banyak, lanjut dia, pemesannya kadang atang makam (pagar untuk makam) dari harga Rp450 ribu sampai Rp600 ribu, pengambilan produksi kayu dari Gambut.
“Penghasilan pengrajin kayu ini tidak pasti dan tak menentu, tergantung kalau masyarakat perlu baru dibikin, kalau tidak yaa nunggu pemesanan saja,” tutupnya. (rdh)
Editor: Erna Djedi