Barito Putera saat ini tengah berjuang untuk dapat menaikkan posisi mereka di klasemen sementara yang masih ada di zona merah. Hingga pekan ke-10, tim dengan warna kebesaran kuning ada di peringkat ke-17 alias dua terbawah dengan nilai empat hasil dari sekali menang, sekali imbang dan tujuh kali kalah.(aqu)
Editor Restu