Pembalap Yamaha Racing Indonesia Wahyu Nugroho Optimistis Tampil di Magny-Cours Prancis

    “Namun saya akan mencoba untuk terus menikmatinya. Bismillah untuk seri final ini, saya akan tetap berusaha memberikan hasil yang terbaik hingga dapat kembali merebut podium, Untuk Merah Putih semakin Di Depan, Let’s Shift Up Go Beyond, Yamaha Full Gasspoll,” ujarnya.

    Saat ini Wahyu Nugroho berada di posisi ke-5 dengan mengoleksi 101 poin. Dan masih mempunyai peluang untuk meningkatkan peringkatnya karena balapan berlangsung dalam 2 race.

    Adapun jadwal seri final R3 bLU cRU European Cup 2022 yang siap dilangsungkan di sirkuit Magny-Cours Perancis sebagai berikut :

    Jumat, 9 September 2022 :                               

    Free Practice (14:00 – 14:30 WIB)               

    Superpole (18:30 – 19:00 WIB)                     

    Sabtu, 10 September 2022 :

    Race 1 (16:45 WIB)

    Race 2 (21:15 WIB)

    Mohon dukungan dan doa masyarakat Indonesia agar Wahyu Nugroho dapat kembali merebut podium, hingga bendera Merah Putih berkibar dan nama Indonesia harum di pentas balap internasional. (Has/*)

    Editor : Hasby

    Baca Juga :   Arsenal Menang Meyakinkan, Bersaing Ketat dengan Chelsea di Klasemen

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI