WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN-Prakiraan cuaca Kalimantan Selatan untuk besok Selasa (22/3/2022).
Menurut Stasiun Meteorologi Bandara Syamsudin Noor, Kalsel harus waspada terhadap potensi hujan badai pada pagi, siang dan sore di 3 wilayah.
Berikut ini 3 wilayah tersebut:
- Kabupaten Tanah Laut (pagi)
- Kabupaten Kotabaru (siang dan sore)
- Tanah Bumbu (siang dan sore)
(brs)
Editor: Yayu Fathilal