Dokumen di KUA Ungkap Kebohongan Lesti Kejora dan Rizky Billar?

    Pasangan selebriti ini dinilai telah melakukan kebohongan dan mempermainkan hukum serta syariat Islam dengan melakukan pernikahan dua kali.

    Mila juga menyoroti dokumen pernikahan Rizky Billar dan Lesti yang dituding melakukan pemalsuan.

    Pasalnya, sebelum mendaftarkan pernikahan ke KUA, mereka harus membuat surat pernyataan yang menegaskan belum berstatus suami istri.

    Kenyataannya Rizky Billar dan Lesti sudah menikah dan tengah menanti kelahiran anak pertamanya. (aqu)

    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Dimakamkan Besok, Keluarga Ungkap Kondisi Terakhir Ray Sahetapy Sebelum Meninggal Dunia

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI