DPRD Kota Banjarmasin Datangi Pos PPKM di Km6, Begini Tanggapan Wakapolresta

    Bukan hanya itu, Wakapolresta Banjarmasin menyebutkan dalam pelaksanaan tersebut pihaknya juga memberikan masker kepada pengguna jalan yang kedapatan tidak menggunakan atau membawa.

    “Itu juga merupakan langkah edukasi agar pengguna jalan dapat mengerti dan sadar bahwa kalau tidak ada kepentingan lagi, sudah dirumah saja” imbuhnya.

    “Banjarmasin Sehat, Banjarmasin Pasti Kuat,” tutup Wakapolresta Banjarmasin. (edj)
    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Dukung Program Asta Cita Presiden Prabowo, Polda Kalsel Ungkap 46 Kasus Dalam Waktu 18 Hari

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI