Debit Sungai Hantakan Kembali Naik dan Deras, Beberapa Jembatan Darurat Jadi Korban

    Dari pantauan Tim dari BPBD HST di Sungai Barabai Simpang tiga ulama, ketingian air di angka -110cm/190cm masih di atas batas normal.

    Selain di Sungai Hantakan, sungai Batang Alai juga ada kenaikan sekitar 20 Cm, namun menurut Budi situasi dan kondisi di Sungai Batang Alai masih aman.

    Ia menyatakan timnya terus memantau perkembangan air di Sungai Hantakan maupun Batang Alai, jadi ia mengimbau kepada masyarakat agar jangan panik namun harus tetap harus waspada. (ant)

    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Air Leding di Sebagian Banjarbaru Mati 12 Jam

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI