Liga Italia: Stadion Diego Armando Maradona Jadi Saksi Kembalinya Napoli ke Jalur Kemenangan

Sejak menit ke-81, Napoli harus tampil dengan sepuluh pemain akibat kartu merah untuk Kalidou Koulibaly. Namun pasukan Gennaro Gattuso mampu mengamankan kemenangan 2-0 ini.

Pada pertandingan putaran berikutnya, Napoli akan melawat ke markas Sassuolo Rabu pekan ini, sedangkan Benevento menjamu Verona.

Susunan pemain:

Napoli (4-2-3-1): Alex Meret, Giovanni Di Lorenzo, Amir Rrahmani, Kalidou Koulibaly, Faouzi Ghoulam, Fabian, Tiemoue Bakayoko, Matteo Politano (Elseid Hysaj 85′), Piotr Zielinski (Nikola Maksimovic 83′), Lorenzo Insigne, Dries Mertens (Eljif Elmas 82′)

Benevento (4-3-2-1): Lorenzo Montipo, Fabio Depaoli, Alessandro Tuia, Federico Barba, Daam Foulon (Gaetano Letizia 64′), Perparim Hetemaj, Pasquale Schiattarella (Roberto Insigne 46′), Nicolas Viola, Artur Ionita (Gabriele Moncini 82′), Gianluca Caprari (Marco Sau 64′), Gianluca Lapadula (Adolfo Gaich 70′). (ant)

Editor: Erna Djedi

Baca Juga :   Gerak Cepat John Herdman! Intip Latihan Persija, Sinyal Panggilan Timnas untuk Pemain Muda Super League

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca